Find Us On Social Media :

Gambarkan Semangat Para Pendiri Negara Dalam Memperjuangkan Kemerdekaan Indonesia

By Moh. Habib Asyhad, Sabtu, 18 Mei 2024 | 20:17 WIB

Dapatkah kalian gambarkan semangat para pendiri negara dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia?

Selain ketiga tokoh di atas, Moh. Hatta juga merupakan pendiri negara yang berjuang melalui politik dan diplomasi.

Perannya adalah menyusun teks proklamasi dan juga turut mendampingi Soekarno saat memproklamasikan kemerdekaan.

Baca Juga: Bagaimana Keragaman Dikelola Agar Bisa Mencapai Tujuan yang Dicita-citakan?

Gambaran Semangat Pendiri Negara

Tentu saja, semangat para pendiri negara dalam memperjuangkan kemerdekaan Indonesia sangat luar biasa.

Nah, berikut ini adalah beberapa gambaran semangat para pendiri negara dalam memperjuangkan semangat kemerdekaan:

1. Semangat Nasionalisme

Seluruh para pendiri negara Indonesia memiliki semangat yang sama, yakni nasionalisme.

Nasionalisme adalah paham yang berpendapat bahwa kesetiaan tertinggi individu harus diserahkan pada negara kebangsaan.

Mereka menyadari bahwa kemerdekaan adalah hak yang harus didapatkan oleh seluruh bangsa dan masyarakat Indonesia.

2. Semangat Pantang Menyerah

Untuk mendapatkan kemerdekaan, para pendiri bangsa memiliki semangat perjuangan, yakni pantang menyerah.