Find Us On Social Media :

Alhamdulillah Masih Dapat Rp400.000, Ini Jadwal Pencairan Bansos BPNT September 2023

By Moh. Habib Asyhad, Jumat, 1 September 2023 | 15:18 WIB

Menurut jadwal, bansos BPNT akan cair pada periode September-Oktober 2023. Nominalnya Rp400.000 sekali cair.

Menurut jadwal, bansos BPNT akan cair pada periode September-Oktober 2023. Nominalnya Rp400.000 sekali cair.

Intisari-Online.com - Selain PKH tahap 4, bansos BPNT tahap 5 juga dikabarkan akan cair pada September 2023.

Untuk melihat kepastiannya, coba cek cekbansos.kemensos.go.id.

Program Keluarga Harapan ( PKH)

Bansos pertama adalah bansos PKH memasuki tahap ketiga yaitu dana yang cair untuk bulan Juli sampai September.

Artinya, bagi penerima PKH tetapi belum menerima dana di bulan Juli atau Agustus, kemungkinan cair di bulan September.

Adapun penyaluran bansos PKH ini melalui bank anggota Himpunan Bank Negara (HIMBARA) yaitu BNI, BRI, Bank Mandiri, dan BTN serta pengurus PKH.

Nominal bantuan yang diterima setiap penerima PKH berbeda-beda, tergantung kriterianya.

Berikut nominal bansos PKH untuk masing-masing kategori dikutip dari kemensos.go.id:

• Kategori Ibu Hamil/Nifas

Rp750.000/tahap atau Rp3.000.000/tahun

• Kategori Anak Usia Dini 0 s.d. 6 Tahun