Find Us On Social Media :

Saling Membela Jika Anggotanya Diserang, Siapa Negara Terkuat di NATO?

By Mentari DP, Sabtu, 19 November 2022 | 14:05 WIB

Inilah 5 anggota NATO dengan militer terkuat.

1. Amerika Serikat (AS)

Amerika Serikat (AS) tidak hanya menjadi anggota NATO dengan militer terkuat, tapi juga merupakan negara militer terkuat di dunia.

Berikut ini sederet senjata militer yang AS miliki, yaitu:

- 1.832.000 personel militer, dengan 1.390.000 di antaranya merupakan personel aktif

- 13.247 armada udara, dengan 1.957 di antaranya adalah jet tempur

- 6.612 tank dan 45.193 kendaraan lapis baja

- 484 armada laut, dengan 11 di antaranya adalah kapal induk dan 68 lainnya adalah kapal selam.

2. Prancis

Prancis merupakan negara terkuat kedua di dalam aliansi NATO.

Berikut ini sederet senjata militer yang Prancis miliki, yaitu:

- 415.000 personel militer, dengan 205.000 di antaranya merupakan personel aktif

- 1.055 armada udara, dengan 266 di antaranya merupakan jet tempur