Find Us On Social Media :

Catat, Inilah 3 Pijatan Untuk Sakit Gigi, Dijamin Paling Efektif!

By Mentari DP, Sabtu, 8 Januari 2022 | 06:30 WIB

3 pijatan untuk sakit gigi.

Intisari-Online.com - Pernahkah Anda melakukan pijatan untuk sakit gigi?

Mungkin jarang orang melakukan pijatan untuk sakit gigi.

Karena umumnya mereka tidak tahu bagaimana cara memijatnya atau terlalu sakit untuk menyentuh area di sekitar gigi.

Nah, rupanya ada cara alami untuk mengatasi nyeri sakit gigi.

Yaitu dengan memanfaatkan akupresur.

Anda cukup menekan pada titik akupresur tersebut, maka itu dapat melancarkan aliran daerah dan membuat otot mulut kita menjadi rileks.

Selajutnya itu bisa meredakan sakit gigi.

Berikut ini 3 pijatan untuk sakit gigi yang bisa Anda coba seperti dilansir dari berbagai sumber pada Jumat (7/1/2022).

Baca Juga: Inilah 2 Pijatan Untuk Hidung Tersumbat, Bisa Coba Sendiri di Rumah

Baca Juga: Ini 4 Titik Akupresur di Wajah atau Pijatan Untuk Hidung Tersumbat

1. Titik perut 6 (ST6)

Ada 400 lebih titik akupresur dan salah satunya adalah titik perut 6 atau ST6.