Find Us On Social Media :

Sering Dihindari Karena Jadi Momok Penyebab Diabetes, Kopi Sachet Ternyata Pahlawan Lawan Penyakit Mematikan Ini

By May N, Jumat, 26 November 2021 | 19:08 WIB

Konsumsi kopi instan bagi penyandnag diabetes.

Pengukuran selanjutnya lebih menunjukkan hasil.

Mereka temukan jika konsumsi kopi instan dikaitkan dengan arteri karotis yang baik.

Pada penelitian tahun 2008 yang diterbitkan di Nature, arteri karotis menunjukkan elastisitas sehat dari jantung, menjadi penanda kesehatan kardiovaskular.

Kesimpulannya adalah, peneliti dalam studi ini melaporkan bahwa "kebiasaan konsumsi kopi instan jumlah sedang" akan menimbulkan elastisitas arteri.

Baca Juga: Oh, Ternyata Kopi Instan Lahir Gara-gara Para Serdadu Ingin Ngopi Saat Perang

Hal ini yang berkaitan dengan rendahnya penyakit kardiovaskular.

Ingin mendapatkan informasi lebih lengkap tentang panduan gaya hidup sehat dan kualitas hidup yang lebih baik?Langsung saja berlangganan Majalah Intisari. Tinggal klik di sini