Find Us On Social Media :

Bukannya Sibuk Selidiki Terdakwa, 'KPK' China Justru Sibuk Hukum Massal Ribuan Pejabat 'Hanya' Gara-gara Hidup Boros, Punya Wewenang Khusus yang Bikin Mereka Super Berkuasa

By Mentari DP, Selasa, 21 September 2021 | 12:30 WIB

China adalah negara komunis.

Intisari-Online.com - China dikenal sebagai negara komunis.

Negara komunis itu dipimpin oleh Partai Komunis China (PKC).

Tak heran jika peraturan-peraturan di negara itu terkadang sangat tegas dan tak pandang bulu.

Baca Juga: Pantesan China dan Rusia Ketakutan dengan Aliansi Aukus, Terkuak Amerika, Inggris, dan Australia Manfaatkan Situasi di Wilayah Konflik Ini Untuk Membuat China Ketar-ketir

Seperti yang terjadi pada bulan Juni 2021 lalu. Di mana 'KPK' China bernama Komisi Pengawas Nasional menghukum massal 14.336 pejabat.

Apakah mereka melakukan korupsi?

Dilansir dari China Daily pada Selasa (21/9/2021), ternyata para pejabat itu terlibat dalam 10 ribu kasus dan mereka pun dijatuhi hukuman yang beragam.

Namun bukan kasus korupsi.

Dari 14.336 pejabat, sekitar 9.499 menerima hukuman disiplin atau administratif.

Baca Juga: Pantesan China Murka, Ini Dia Senjata Rahasia Australia yang Bikin China Geger Sampai Berniat Ingin Hancurkan Negeri Kangguru