Find Us On Social Media :

Dulu Disegani sebagai Kelompok Pengawal Presiden Soekarno, Pasukan Elit Ini Berakhir Mengenaskan Jadi Buruan hingga Keberadaanya Tidak Diketahui Gara-gara G30S

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 19 September 2021 | 15:16 WIB

Para Prajurit Cakrabirawa lebih pilih tinggalkan Indonesia usai G30S/PKI, dan memilih hidup bertani hingga menjadi Warga Negara Thailand sampai ajal menjemput.

Meskipun kadang-kadang, terutama yang berasal dari Jawa Tengah, sangat ingin berbahasa Jawa ketika bertemu turis Indonesia dari Jawa yang sedang berkunjung ke Thailand.

Selayaknya para prajurit yang pernah di satuan elit Paspampres, dalam waktu tertentu mereka berkumpul dan kadang-kadang membahas perkembangan kehidupan sosial politik Indonesia.

Sejumlah mantan anggota Tjakrabirawa yang tersebar di Thailand karena usia lanjut telah meninggal.

Namun kendati suasana Indonesia telah berubah para mantan personel Tjakrabirawa di Thailand ternyata memiliki satu prinsip, “tidak akan pernah pulang lagi ke Indonesia”.

Alasannya hanya satu.

Mereka yakin pasti akan ditangkap, dinterogasi, dan dijebloskan ke penjara.

Baca Juga: Inilah Pencetus Komunisme di Dunia, Karl Marx, Siapa Sebenarnya Tokoh Ini dan Apa Arti Komunisme Baginya?

(*)