Find Us On Social Media :

Membuat Portugis Jauh-jauh Datang ke Bumi Lorosae, Kini pun Kerap Diselundupkan ke Indonesia, Apa Sih yang Membuat Kayu Cendana Timor Leste Begitu Istimewa?

By Khaerunisa, Sabtu, 18 September 2021 | 18:50 WIB

ilustrasi kayu cendana Timor Leste.

4. Mengobati kanker kulit

Sebuah penelitian yang dilakukan oleh Archives of Biochemistry and Biophysics menunjukkan keberadaan senyawa di dalam minyak cendana, bernama α-santalol, berpotensi mengobati kanker kulit. Sebab, α-santalol dipercaya mampu membunuh sel kanker.

Baca Juga: Momen-momen Menjelang Eksekuti Mati Pemimpin Pemberontakan PKI Madiun 1948, Puluhan Warga Menggali Lubang untuk 11 Tapol

5. Mencegah insomnia

Berdasarkan riset pada hewan uji yang dirilis dalam Japanese Journal of Psychopharmacology, minyak cendana berhasil mencegah insomnia atau gangguan tidur pada tikus.

Menurut penelitian tersebut, senyawa minyak cendana bernama beta-santalol, memiliki efek penenang pada tikus yang menghirupnya.

Dengan demikian, hewan uji ini pun merasakan peningkatan kualitas tidur. Namun, riset pada manusia masih perlu dilakukan untuk membuktikan manfaat minyak cendana yang satu ini.

Baca Juga: Sesumbar Siap Hidup Berdampingan dengan Covid-19, Singapura Kini Bersiap Jika Kasus Harian Tembus Angka Fantastis Ini, Rupanya Covid-19 di Sana Makin Menggila, Ini Sebabnya

(*)