Find Us On Social Media :

Uniknya Tinggal dan Hidup di Palestina, Hidup Terasa Lebih Lambat dan Santai, Mau Buktikan Sendiri?

By K. Tatik Wardayati, Sabtu, 5 Juni 2021 | 18:30 WIB

Orang-orang Palestina terkenal ramah.

Intisari-Online.com – Uniknya tinggal dan hidup di Palestina, hidup terasa lebih lambat dan santai, mau membuktikan sendiri?

Anda ingin membuktikan sendiri tinggal di Palestina?

Apa yang membuat hidup di Palestina itu unik?

Anda akan merasakan berbeda dari kehidupan sehari-hari Anda di rumah, apakah Anda datang ke Palestina untuk belajar bahasa Arab, menjadi sukarelawan di Palestina, atau hanya sekadar berkunjung.

Baca Juga: Budaya Palestina yang Banyak Dipengaruhi Negara-negara Tetangganya, Tetapi dengan Mudahnya Orang Palestina Undang Anda Meski Tidak Saling Kenal

Palestina memiliki banyak kesamaan dengan wilayah Timur tengah lainnya dan penduduknya memiliki banyak kebiasaan, hobi, dan nilai yang sama dengan orang-orang di seluruh dunia.

Namun, budaya Palestina itu unik, berikut ini beberapa keunikan kehidupan di Palestina yang harus Anda ketahui

1. Hidup bergerak dengan kecepatan yang lebih lambat dan lebih santai.

Jika Anda berharap menghindari peluru dan bom mobil, waktu Anda lebih baik dihabiskan di tempat lain saja.

Baca Juga: Inilah Sejarah Palestina, Asal Mula Nama ‘Palestina’ Tidak Ditemukan di Catatan Manapun