Find Us On Social Media :

Malaysia Mencekam, Covid-19 Bikin Negaranya Lakukan Lockdown Super Ketat, Indonesia Diprediksi Kena Getahnya

By Maymunah Nasution, Senin, 31 Mei 2021 | 15:20 WIB

Ilustrasi varian baru mutasi ganda virus Corona B.1.617

Sementara itu total kumulatif sejak dimulainya pandemi Covid-19 di Malaysia mencapai 565.5233 infeksi dengan 2.729 kematian per Senin 31/5/2021.

Semua mall di Malaysia ditutup, kecuali supermarket dan toko makanan, minuman dan kebutuhan dasar.

Maksimal hanya dua orang dari setiap rumah tangga yang diizinkan keluar membeli kebutuhan pokok atau layanan medis.

Pergerakan terbatas pada radius 10 km.

Baca Juga: Bak Jejalkan Rakyatnya Sendiri ke Sarang Kematian, Timor Leste Tak Berkutik Dihantam Banjir Besar Tepat saat Jalankan Lockdown, Bahkan Satu-satunya Harapan Melawan Pandemi pun Ikut 'Terkubur'

Sebanyak 55 ribu anggota Polisi Kerajaan Malaysia (PDRM) dikerahkan selama lockdown total ini.

"Sebelumnya jumlah polisi 37.000 orang," kata Menteri Dalam Negeri Malaysia Hamzah Zainudin dalam jumpa pers di Putrajaya pada Sabtu (29/5/2021).

"Namun KDN (Kementerian Dalam Negeri) siap menambah jumlah anggotanya jika dibutuhkan melalui PDRM, Imigrasi (JIM), Maritim Malaysia (APMM), Relawan (RELA), ESCOMM dan lain-lain untuk penugasan tersebut," ujarnya.

PDRM juga menjadi sarana KDN meningkatkan jumlah blokade jalan di seluruh negara.

Baca Juga: Penyelamatnya Masih Terkurung Ratusan Kilometer dari Negaranya, Mata Uang Ini Terjun dari Pemilik Performa Terbaik ke Performa Terburuk Seantero Asia, Hanya dalam Hitungan Bulan