Find Us On Social Media :

Punya Julukan Mentereng Sebagai Pasukan Elit Dunia, SAS Inggris Ternyata Pernah Dipecundangi Oleh Kopassus di Hutan Kalimantan, Begini Kisahnya

By Afif Khoirul M, Jumat, 19 Maret 2021 | 18:03 WIB

Pasukan SAS dan Kopassus. (Ilustrasi) Pasukan Khusus Indonesia Ini Ternyata Pernah Permalukan SAS Inggris, Lakukan Serangan Kilat di Tengah Hujan, Jadi Tentara Pertama ASEAN Habisi Anggota SAS

Selain itu garis perbatasan Indonesia-Malaysia sepanjang 1.000 km juga tidak mungkin hanya diamankan oleh pasukan gerilya.

Bagi panglima Angkatan Darat Letnan Jenderal Ahmad Yani, situasi medan tempur itu sangat menyulitkan.

TNI AD juga sudah mengirimkan Batalyon II RPKAD (nama satuan Kopassus saat itu) untuk mengamankan perbatasan.

Menurut buku Benny Moerdanu, Letjen Ahmad Yani kemudian memanggil personel andalan RPKAD yang sukses memimpin perang gerilya di Irian Barat, Benny Moerdani.

Dia diberi tugas untuk mengorganisasi dan menangkap penyusupan pasukan Inggris.

Tugas Benny sangat rahasia dia berangkat tidak menggunakan identitas Kopassus, Benny berangkat hanya membawa tim kecil dari Cijantung.

Baca Juga: Mengenal Denjaka, Pasukan Khusus Indonesia dari TNI AL, Selain Bertempur Kemampuan Ini Juga Harus Dikuasai Anggotanya