Find Us On Social Media :

Cara Mengatasi Hidung Tersumbat Saat Hamil, Bolehkah Minum Obat?

By K. Tatik Wardayati, Selasa, 16 Maret 2021 | 17:30 WIB

Cara mengatasi hidung tersumbat saat hamil.

Dampak rinitis kehamilan

Meskipun rinitis kehamilan adalah kondisi sementara, dampaknya terhadap kualitas hidup bisa sangat besar.

Hidung tersumbat yang sangat mengganggu dapat memengaruhi kualitas tidur dan mendengkur.

Tidak ada cukup bukti untuk menetapkan hubungan apa pun antara rinitis kehamilan dan bahaya bagi bayi Anda.

Mengatasi hidung tersumbat saat hamil

Kabar baiknya adalah rinitis kehamilan hilang setelah kelahiran bayi Anda.

Sementara itu, ada beberapa hal yang dapat Anda coba untuk membantu meringankan gejala Anda.

Perawatan alami terbaik untuk mencoba meredakan hidung tersumbat adalah:

- Strip dilator hidung (strip yang membantu membuka saluran hidung)

Baca Juga: Mengatasi Hidung Tersumbat Hanya 20 Detik dengan Pijat Wajah atau Gunakan Lidah, Coba Yuk!