Find Us On Social Media :

Foto-foto Istana Putin Senilai Rp19 Triliun Dirilis Rivalnya Alexei Navalny, Ada Teater, Kasino, Hingga Klub Wanita Cantik

By Maymunah Nasution, Kamis, 21 Januari 2021 | 09:30 WIB

Kediaman mewah rahasia Putin yang dibeberkan oleh Alexei Navalny

"Ini bukanlah villa atau kediaman, ini merupakan satu kota utuh, atau kerajaan."

Investigasi dipublikasikan sehari setelah Navalny, yang ditahan setelah kembali dari Jerman, ditahan 30 hari penjara.

Baca Juga: Mengenal Racun Novichok, Dibuat di Era Soviet dan Masih Jadi Agen Pembunuh Terkuat Bagi Mata-mata Rusia Sampai Sekarang, Berikut Deretan Kasus yang Libatkan Racun Mematikan Ini

Sebelumnya Navalny diracun oleh racun pelumpuh syaraf Novichok dan dirawat di Jerman.

Penelusuran Navalny temukan jika Pasukan Keamanan Federal Rusia (FSB) memiliki sekitar 7000 hektar dari tanah di sekitar properti dan kompleks tersebut dibiayai oleh sekutu dekat Putin, termasuk Igor Sechin, kepala perusahaan raksasa minyak Rosneft, dan raja biliuner Gennady Timchenko.

"Itu adalah negara terpisah dari Rusia, dan di negara itu ada tsar tunggal yang tidak tergantikan, Putin." ujar Navalny.

Baca Juga: 

Menurut Navalny, Putin bisa berikan posisi penting bagi teman lamanya yang memiliki kekuatan.

Posisi tersebut bisa dalam proyek rahasia pemerintah, dan memiliki wewenang untuk sembunyikan kekayaannya melalui sekutu-sekutunya.

Baca Juga: Pantas Donald Trump Menang Pemilu Tahun 2016 Ternyata Campur Ada Tangan Rusia dalam Pemilu AS, Sosok Ini yang Membongkarnya