Find Us On Social Media :

Tak Hanya Ingin Hancurkan Iran dengan Sanksi yang Diberikan Hampir Setiap Hari Menjelang Lengser, Rupanya Trump Juga Punya Maksud Jahat Lain untuk Joe Biden

By Tatik Ariyani, Kamis, 17 Desember 2020 | 13:10 WIB

Presiden AS Donald Trump dan Presiden Iran Hassan Rouhani.

Tindakan itu dilakukan ketika pemerintahan Trump telah menjatuhkan sanksi hampir setiap hari selama beberapa minggu terakhir, banyak yang ditargetkan di Iran.

Lembaga keuangan asing yang dengan sengaja memfasilitasi transaksi bagi mereka yang masuk daftar hitam juga berisiko terkena sanksi, kata Departemen Keuangan.

Para pengamat mengatakan sanksi yang menekan Teheran tampaknya dirancang untuk mempersulit jalan Presiden terpilih Joe Biden untuk menegosiasikan kembali kesepakatan nuklir dengan Iran.

“Sektor petrokimia dan perminyakan Iran adalah sumber utama pendanaan bagi rezim Iran, yang digunakannya untuk mendukung agenda yang merugikan di dalam dan luar negeri,” kata Menteri Keuangan Steven Mnuchin.

Baca Juga: Kaiten, Torpedo Kamikaze Bawah Air Jepang pada Perang Dunia Kedua, Lambang Kesetiaan pada Kekaisaran dan Patriotisme Tanpa Pamrih