Find Us On Social Media :

Harga Pangan Naik di Supermarket, Kim Jong Un Ancam Beri Hukuman Serius bagi Warga Korut yang Sisakan Makanan

By Muflika Nur Fuaddah, Kamis, 12 November 2020 | 15:17 WIB

Kim Jong Un menangis dalam pidatonya pad 10 Oktober.

Sumber internal Korut kepada Radio Free Asia mengungkapkan, komite pusat partai sudah memerintahkan warga agar ikut mencari solusi.

Selain itu, mereka diharuskan mulai menggalakkan sistem penyimpanan makanan, di mana perintah itu juga bertujuan melindungi sistem sosialis mereka.

"Perintah itu juga berisi peringatan bahwa pemerintah tak segan melakukan penindakan jika ada yang ketahuan membuang makanannya," kata si sumber.

Sumber yang tinggal di Provinsi Hamgyong Utara itu menyoroti penurunan panen biji-bijian, bakal menyulitkan pemerintahan Kim Jong Un memberi makan rakyatnya.

Baca Juga: Begitu Tahu Joe Biden Terpilih Sebagai Presiden Amerika, Presiden China Xi Jinping dan Presiden Rusia Vladimir Putin Langsung Lakukan Pertemuan Virtual, Apa yang Dibicarakan?

Sejak Januari, pemerintah menghentikan segala kegiatan perdagangan karena virus corona, termasuk juga dengan "Negeri Panda".

Pengetatan lain yang dilakukan Korea Utara adalah masyarakat diminta tak menggelar perayaan Tahun Baru dengan banyak makanan.

Pemerintahan Kim meminta agar warga hanya menyediakan buah dan sayur.

Sementara untuk tamu hanya boleh makan mi.

Baca Juga: Viral, Video Buaya Sepanjang 2 Meter Dianggap Jadi-jadian, Dipelihara dalam Rumah dan Diselimuti Kain, Disebut Kembaran Manusia