Find Us On Social Media :

Lafaek Diak, Riwayat Pemujaan Masyarakat Timor Leste Terhadap Buaya, 'Pasrah' Meski Setiap Bulan Ada 1 Orang Jadi Santapan Buaya

By Khaerunisa, Rabu, 28 Oktober 2020 | 18:15 WIB

(Ilustrasi) Buaya

Baca Juga: 2 Lawan 1, Kesal Dituduh Campuri Pilpres AS, Putin Isyaratkan Buat Aliansi Militer Paling Kuat yang Pernah Ada Antara Rusia dan China, 'Militer Amerika Langsung Kalah Telak!'

Hal itu membuat mereka melakukan perjalanan ke Timor Leste untuk menyelidiki mengapa begitu banyak orang Timor dibunuh oleh buaya.

“Kami menjadi prihatin setelah banyak orang diserang buaya di Timor Leste,” kata Fukuda, seorang Ph.D. kandidat di Australian National University di Darwin.

Menurutnya, serangan buaya di Timor Leste telah meningkat 20 kali lipat dalam dekade terakhir.

Sedikitnya terdapat satu kematian sebulan di negara berpenduduk 1,2 juta orang itu.

Baca Juga: Penderita Diabetes Perlu Tahu Ini Bahwa Penyakit Diabetes Juga Pengaruhi Kerja Pankreas, Ini yang Bisa Terjadi pada Tubuh Anda!

(*)

 

Ingin mendapatkan informasi lebih lengkap tentang panduan gaya hidup sehat dan kualitas hidup yang lebih baik?Langsung saja berlangganan Majalah Intisari. Tinggal klik di sini