Find Us On Social Media :

Perhatian Buat Penderita Diabetes, Ini 5 Alasan Jitu Kenapa Penyandang Diabetes Disarankan Minum Teh, Begini Penjelasannya!

By K. Tatik Wardayati, Jumat, 16 Oktober 2020 | 07:30 WIB

Ini yang terjadi pada tubuh bila minum teh setiap hari.

4. Mencegah risiko kanker

Diabetes juga bisa terkait dengan kanker pula. Hal ini disebabkan saat kadar glukosa dalam darah meningkat, maka sel kanker juga aktif.

Nah, agar terhindar dari bahaya ganda ini maka rutin minum teh bisa menurunkan kanker.

5. Menurunkan stres

Karena tingginya kadar gula dalam tubuh, terkadang pasien diabetes juga rentan untuk terkena stres.

Namun rutin minum teh bisa membantu mengontrol stres sebab teh mengandung theanine, asam amino yang membantu mengontrol stres dalam tubuh.

Selain manfaat tersebut, teh juga mengandung antioksidan tinggi sehingga minum teh bisa membantu meningkatkan kesehatan tubuh secara keseluruhan. (Soesanti Harini Hartono)

Artikel ini telah tayang di GridHealth.id dengan judul “5 Alasan Jitu Kenapa Penyandang Diabetes Disarankan Minum Teh”

 Baca Juga: Bolehkah Madu Dikonsumsi oleh Penderita Diabetes? Begini Jawaban Ahlinya dan Takaran yang Diperbolehkan

Ingin mendapatkan informasi lebih lengkap tentang panduan gaya hidup sehat dan kualitas hidup yang lebih baik? Langsung saja berlangganan Majalah Intisari. Tinggal klik di https://www.gridstore.id/brand/detail/27/intisari