Find Us On Social Media :

Sama Sekali Tidak Memiliki Ladang Minyak, Tapi Mengapa Indonesia Sangat Bergantung pada Impor BBM dari Singapura?

By Mentari DP, Rabu, 14 Oktober 2020 | 12:40 WIB

Ilustrasi kilang minyak.

Intisari-Online.com - Indonesia mempunya kilang minyak.

Namun saat ini Indonesia sering mengimpornya dari Singapura.

Apa alasannya?

Dilansir dari kompas.com pada Rabu (14/10/2020), PT Pertamina (Persero) menyatakan, kilang-kilang yang ada di Indonesia saat ini sudah berumur tua.

Baca Juga: China Tak Bisa Berkutik Lagi, Militer Negeri Panda Bisa Kalah Bahkan Hancur Lebur Ketika Lawan Taiwan Setelah AS Kirim 3 Senjata Canggih nan Mematikan Ini

Selain itu selama puluhan, belum ada kilang baru yang dibangun di Tanah Air. 

Akibatnya, hanya sedikit minyak mentah dari sumur-sumur dalam negeri yang dapat diolah di fasilitas pengolahan milik perusahaan pelat merah tersebut.

Direktur Logistik dan Infrastruktur PT Pertamina Mulyono, mengatakan kilang yang dimiliki Pertamina hanya mampu mengolah 3 persen jenis minyak mentah yang ada di dunia saat ini.

Sisanya harus diimpor dari kilang di Singapura.

Menurut dia, untuk mengatasi biaya tinggi impor BBM dari Negeri Jiran itu, pihaknya akan bekerja sama dengan Singapura agar dapat menyimpan stok BBM di kilang milik Indonesia.

Baca Juga: Nyaris 10 Bulan Tapi Virus Corona Belum Hilang, Kini Muncul Wabah Norovirus di China, Dianggap Lebih Sulit Dimusnahkan Karena Ditularkan Hingga 8 Minggu, Ini Penyebabnya