Find Us On Social Media :

Demi Bisa Bersekongkol dengan China, Negara Kecil ASEAN Ini Dituduh dengan Berani Hancurkan Fasilitas Militer AS, Terungkap Ini Tawaran Menggiurkan China Ini

By Afif Khoirul M, Selasa, 6 Oktober 2020 | 17:25 WIB

(Ilustrasi) Pangkalan militer China di Laut China Selatan

Tetapi, kapal perang Amerika dan negara lain dipersilakan berada di pangkalan angkatan laut Ream.

Hunsen menegaskan konstitusi tidak mengizinkan negara asing untuk mendirikan pangkalan militer di wilayah Kamboja.

Akan tetapi tahun lalu, Wall Street Journal (WSJ), mengutip sumber dari seorang pejabat Amerika, mengatakan China telah menawarkan untuk menyewakan basis Ream selama 30 tahun.

Jika disetujui, di sinilah China akan menempatkan senjata , kapal, dan memelihara tentara permanen.

Analis Barat mengatakan China ingin menyewa pangkalan angkatan laut Kamboja untuk memperluas kehadiran strategisnya di wilayah tersebut, mengubah keseimbangan militer di wilayah tersebut.