Find Us On Social Media :

Habis Manis Sepah Dibuang, Setelah Dapat Stok Minyak Dari Negara-negara Ini Dengan Beri Utangan, China Depak Afrika Dari Sumber Minyak Mereka

By Maymunah Nasution, Sabtu, 5 September 2020 | 20:46 WIB

Ilustrasi-kilang minyak.

Namun pembagian itu menurun ke angka 18% pada saat ini, dan diprediksi akan jatuh lebih jauh lagi.

Rupanya, impor minyak dari Arab sudah ditunggu-tunggu oleh China.

Mengutip South China Morning Post, China sudah mengimpor separuh kebutuhan minyak mereka dari Timur Tengah dan Badan Energi Internasional memprediksi jika impor tersebut akan meningkat dua kalinya pada 2035 mendatang.

Disebutkan China setuju untuk menginvestasikan 400 milyar Dolar AS di Iran untuk bayaran suplai minyak dari negara tersebut.

Baca Juga: Ratusan Tahun Dijajah Portugis, Inilah Fakta-fakta tentang Timor Leste

Ini persis bagaikan habis manis sepah dibuang, Mark Bohlound, analis riset senior untuk New York yang juga bagian dari Intelijen REDD, mengatakan Angola dan Sudan dulunya penting bagi suplai minyak China awal tahun 2000 lalu.

China saat itu bekerja sama dengan Afrika sebagai sumber bahan mentah industri mereka dan pasar produk mereka, bagian dari strategi "Go Global".

2006, tercatat 5 negara dari top 10 penyuplai bagi China dari Afrika antara lain Angola, Republik Kongo, Equatorial Guinea, Sudan dan Libya.

Sumber pasar dari Afrika lainnya termasuk Kamerun, Gabon, Algeria, Nigeria, Mesir dan Ghana.

Baca Juga: Permusuhan Makin Meluas, Amerika Serikat Ancam Blokir Pembuat Chipset SMIC Asal China