Find Us On Social Media :

Tak Pernah Sekalipun Tertangkap Kamera, Inilah Agen-agen Rahasia yang Terkenal Jarang Gagal Jalankan Misinya, 'Gagal Misi Artinya Mati'

By Mentari DP, Rabu, 26 Agustus 2020 | 14:10 WIB

Ilustrasi agen rahasia.

Agen rahasianya juga bertanggung jawab atas konflik dengan intelijen asing dan menjaga keamanan politik.

Agennya menyamar dengan sangat baik sebagai pengusaha, pegawai bank, serta jurnalis di hampir semua titik di seluruh dunia.

4. Mossad - Israel

Mossad bertanggung jawab untuk mengumpulkan informasi dari negara lain termasuk operasi rahasia khusus.

Dibentuk tahun 1949, Mossad bertanggung jawab melapor pada Perdana Menteri Israel.

Mossad pernah membantu Amerika Serikat dalam misi solidaritas di Polandia tahun 1980-an.

Agen-agen Mossad juga bertugas untuk menyelamatkan bangsa Yahudi yang terancam untuk kembali mendapatkan keamanan.

3. ISI - Pakistan

ISI dibentuk tahun 1948 oleh pemerintah Pakistan untuk memperkuat kinerja Intelijen Militer Pakistan.

ISI langsung melambung karena berhasil melawan KGB, intelijen Rusia yang terbaik pada masanya.

Personil ISI tidak pernah sekalipun tertangkap kamera dan memiliki jumlah agen yang diperkirakan mencapai 10.000 agen tersebar di berbagai negara.

ISI juga merupakan lembaga intelijen negara yang mendapat kucuran dana paling sedikit tapi punya kemampuan yang sangat baik.

Baca Juga: Sebelumnya Disebut Meninggal Tapi Muncul dalam Keadaan Sehat Bugar, Kini Kim Jong-Un Kembali Diisukan Koma, Pakar: Kami Ragukan Sumbernya