Find Us On Social Media :

Luluh Lantahkan Kota Beirut Lebanon Hingga Menelan Korban 4.000 orang Luka-luka dan 78 Meninggal, Tak Disangka Ledakannya Nyaris Setara Bom Atom di Kota Hiroshima

By Afif Khoirul M, Rabu, 5 Agustus 2020 | 13:20 WIB

Ledakan di Beirut

Petugas pemadam yang datang ke lokasi bekerja dengan hati-hati selama semalam penuh untuk memadamkan api.

Sementara menurut keterangan pejabat, setempat kemungkinan besar ledakan itu disebabkan oleh gudang yang menyimpan bahan peledak amonium nitrat.

Diperkirakan 2.700 ton amonium nitrat meledak setara dengan kekuatan 3 kiloton TNT.

Jika disandingkan dengan ledakan bom atom yang pernah terjadi, seperti contohnya di kota Nagasaki dan Hiroshima.

Ternyata ledakan itu dianggap setara dengan seperlima dari kekuatan bom nuklir Little Boy yang dijatuhkan di Hioshima.

Perdana Menteri Hassan Diab berjanji akan membayar kematian di balik tragedi ini, serta memperingati ledakan itu pada hari ini Rabu (5/8).

Baca Juga: Menilik Ledakan di Beirut, Lebanon, Ini yang Akan Terjadi Jika Bom Atom Hiroshima Dijatuhkan di Jakarta pada Hari Ini, Dampak Kerusakannya Tak Main-main!