Find Us On Social Media :

Tetap Awet Muda, Rasakan Manfaat Masker Kopi untuk Kulit Wajah Anda

By Khaerunisa, Kamis, 11 Juni 2020 | 15:43 WIB

(ilustrasi) Manfaat masker kopi untuk kulit wajah

Baca Juga: Makmur Bersama, Presiden China Xi Jinping Yakinkan Kelompok Muslim Bahwa Tidak Ada Satu pun Warga yang Akan Ditinggalkan

Berikut ini beragam manfaat masker kopi untuk kulit wajah Anda.

1. Anti-penuaan

Anda mulai khawatir dengan kulit yang menunjukkan tanda-tanda penuaan?

Tanda-tanda penuaan itu misalnya muncul keriput, kulit menipis, warna tidak merata, dan bintik hitam.

Untuk menguranginya, Anda bisa mengaplikasikan kopi pada kulit.

Anda bisa mencampurkan bubuk kopi dengan air dan minyak zaitun hingga berbentuk pasta.

Kemudian, aplikasikan pada area wajah secara merata.

Dengan melakukan perawatan ini secara berkala, kulit akan tampak lebih cerah dan glowing. Lakukan secara berkala sesuai kebutuhan.

Baca Juga: Brutal dan Gemar Menghukum Pancung, Wanita Ini Berhasil Melarikan Diri dari Neraka ISIS: 'Mereka Orang-orang Cabul Berideologi Mesum!'

2. Menyamarkan selulit

Faktanya, kopi bisa menyamarkan selulit pada kulit.

Kandungan kafein dalam kopi melancarkan aliran darah di bawah kulit. Dengan demikian, selulit bisa semakin tersamarkan.