Find Us On Social Media :

Masih Ada Waktu, Pendaftaran Sekolah Kedinasan 2020, Catat Tanggalnya!

By K. Tatik Wardayati, Selasa, 9 Juni 2020 | 13:00 WIB

Jadwal pendaftaran ikatan dinas 2020.

Poltekip merupakan pendidikan sekolah kedinasan Diploma IV di bidang teknis Pemasyarakatan dengan program kuliah selama 4 (empat) tahun setara dengan Strata 1 (S-1), yang akan ditempatkan dalam Jabatan Penelaah Status Warga Binaan Pemasyarakatan atau Analis Pemasyarakatan.

Sedangkan, Poltekim merupakan pendidikan sekolah kedinasan Diploma IV di bidang teknis Keimigrasian dengan program kuliah selama 4 (empat) tahun setara dengan Strata 1 (S-1), yang akan ditempatkan dalam Jabatan Analis Keimigrasian.

Kuota formasi sekolah kedinasan sebanyak 600 orang yang terdiri dari 300 Poltekip dan 300 Poltekim.

Informasi lengkap mengenai sekolah kedinasan Kemenkumham 2020 dapat diakses di link ini: https://catar.kemenkumham.go.id

4. STIN

Sekolah Kedinasan STIN(https://stin.ac.id/) Badan Intelijen Negara ( BIN) juga membuka pendaftaran penerimaan taruna di Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) dengan kuota sebanyak 250 orang.

Penerimaan taruna STIN Tahun Akademik 2020/2021 dibuka melalui dua jalur seleksi yaitu jalur talent scouting (mempertimbangkan bakat/prestasi/kekhususan yang dapat mendukung pelaksanaan tugas intelijen) dan jalur umum.

Baca Juga: Sekolah-sekolah di Indonesia Siap Kembali Dibuka, Ini 7 Gejala Virus Corona pada Anak-anak yang Wajib Diwaspadai Orangtua