Find Us On Social Media :

Ingin Hindari Serangan Jantung di Usia Muda? Ayo Konsumsi 5 Makanan Ini

By Mentari DP, Senin, 11 Mei 2020 | 10:50 WIB

Ilustrasi terkena serangan jantung.

Intisari-Online.com - Tahun 2020 baru berjalan lima bulan lamanya.

Namun sudah ada sejumlah kabar duka yang membuat kita bersedih.

Yang paling baru adalah kabar meninggalnya Didi Kempot pada tanggal 5 Mei 2020 kemarin.

Disebutkan bahwa penyanyi campursari tersebut meninggal dunia di Rumah Sakit Kasih Ibu Solo dan dikabarkan mengalami serangan jantung.

Baca Juga: Sedang Asyik Berenang dan Main Air di Kolam Renang, Pasangan Kekasih Ini Diserang Hewan Liar dan Alami Hal Mengerikan Ini

Kepergian para pesohor secara mendadak akibat serangan jantung bukan untuk pertama kalinya.

Sebelumnya, ada Adji Masaid dan belum lama ini suami penyanyi BCL, Ashraf Sinclair.

Pada dasarnya, serangan jantung bisa dialami siapa saja. Tak pandang usia dan faktor lainnya.

Namun ada kabar baik.

Baca Juga: Monster Setinggi Tiang Telepon, Berleher Panjang, hingga Bertubuh Raksasa Ditemukan di Antartika, Begini Bentuknya