Find Us On Social Media :

Ganti Kopi dengan Minum Jahe Setiap Hari, 4 Manfaat Luar Biasa Ini Dapat Anda Rasakan, Termasuk Tingkatkan Sistem Kekebalan Tubuh

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 8 Maret 2020 | 08:10 WIB

Kopi

 

Intisari-Online.com - Siapa yang tidak suka dengan kopi?

Hampir semua orang tampaknya menyukainya kopi dengan kadarnya sendiri-sendiri.

Paling enak kopi dinikmati di pagi dan sore hari sambil ditemani camilan.

Namun, terlalu banyak minum kopi juga tidak disarankan.

Baca Juga: Mengalami Kenaikan Harga, Benarkah Kunyit dan Jahe Bisa Cegah Virus Corona? Begini Penjelasan Ahli Herbal Unair

Karena bisa berdampak buruk bagi kesehatan.

Brittany Natale, kontributor untuk situs popsugar.com dulu sangat menyukai kopi dan kerap mengonsumsinya pada musim panas dan dingin.

Akan tetapi semuanya berubah saat ia kuliah dan mulai merasakan efek negatif kopi.

Kafein dalam kopi membuat Brittany gelisah, cemas bahkan tidak fokus.

Baca Juga: Kesal 5 Tahun Ayamnya Tak Bertelur, Wanita Ini Malah Temukan Harta Senilai Rp4 Miliar saat Sembelih Ayam Tersebut