Find Us On Social Media :

Teh Kulit Pisang untuk Turunkan Kolesterol hingga Bantu Turunkan Berat Badan, Begini Cara Membuatnya!

By Tatik Ariyani, Senin, 6 Januari 2020 | 07:20 WIB

Teh Kulit Pisang

Intisari-Online.com - Setelah makan pisang, orang cenderung membuang kulitnya.

Padahal,

  • Untuk membuat teh, Anda bisa menggunakan kulit dari pisang yang baru saja Anda makan.
  • Jika Anda ingin menggunakan seluruh pisang, potong saja kedua ujungnya terlebih dahulu.

  • Masukkan kulitnya atau seluruh pisang ke dalam panci dengan air mendidih selama sekitar 10 menit.
  • Saring air ke dalam cangkir dan biarkan cukup dingin untuk membuatnya terasa enak.

  • Menambahkan sedikit kayu manis akan menambah rasa yang enak dan bahkan lebih banyak manfaat karena kayu manis mengandung sifat-sifat antibakteri, antijamur dan anti-kanker selain kemampuan untuk mengurangi peradangan kronis.