Find Us On Social Media :

Sering Bikin Penasaran, Kemanakah Limbah Medis Seperti 'Potongan Bagian Tubuh Manusia' Dibuang Oleh Rumah Sakit?

By Afif Khoirul M, Kamis, 26 Desember 2019 | 13:02 WIB

Tumpukan limbah medis di salah satu penampungan.

Ketika mengumpulkan limbah dari rumah sakit, kata Fanning, kontraktor memiliki dua opsi:

Pertama, perusahaan dapat mengangkut limbah medis langsung ke fasilitas yang akan "menjadikannya aman" dan limbah tersebut kemudian dipanaskan atau dibakar.

Atau mereka dapat mengangkut sampah ke tempat yang dikenal sebagai stasiun transfer.

Limbah disimpan di stasiun itu untuk waktu yang ditentukan sebelum dipindahkan ke fasilitas yang akan menghancurkannya. 

Ada sejumlah kontraktor di sektor ini, beberapa melaksanakan seluruh proses pengumpulan dan penghancuran, yang lain berfokus pada tahap-tahap tertentu.

Selain itu pada awal tahun ini, sebuah pangkalan pembuangan limbah medis di Benton, Newcastle sempat bocor.

Baca Juga: Keseringan Begadang Sambil Main Ponsel, Pria 21 Tahun Ini Menderita Penyakit Infark Miokard, Penyakit Apa Itu?