Find Us On Social Media :

Dari Bawang Merah Hingga Air Kelapa untuk Turunkan Panas Demam pada Anak-anak

By K. Tatik Wardayati, Rabu, 16 Oktober 2019 | 08:30 WIB

Obati panas demam anak dengan bawang merah.

Setelah daun lemas, remas-remas dan olesi dengan minyak kelapa. Terakhir, kompreskan pada perut dan kepala anak.

Untuk air kepala muda, cukup perbanyak minum air kelapa muda.

Dosis untuk anak-anak

Baca Juga: Hadapi Gelombang Panas, Ribuan Ayam Mati Terpanggang dalam 'Penderitaan Ekstrem'

Penggunaan obat tradisional dengan dosis yang tepat tidak akan menimbulkan efek samping dan aman. Namun sama seperti obat berhahan kimia, ada dosis untuk setiap usia.

Berikut dosis yang direkomendasikan untuk anak:

Untuk bayi 1/8 dosis dewasa, untuk balita2­-5 tahun 1/4 dosis dewasa, untuk anak-anak usia 6­-9 tahun 1/3 dosis dewasa, untuk usia 10-13 tahun ½ dosis dewasa, dan untuk anak usia 14-16 tahun ¾ dosis dewasa.

Itulah obat untuk menurunkan panas pada anak yang bisa Anda coba. (Mentari DP)

 Baca Juga: Hal Buruk yang Terjadi Jika Minum Minuman Dingin pada Musim Panas, Justru Minuman Ini yang Dianjurkan