Find Us On Social Media :

Temui Dassault Mirage IIICJ, Pesawat 'Pembelah Langit' Israel yang Mampu Menanjak hingga 15.000 Meter dalam 6 Menit

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 14 Juli 2019 | 16:30 WIB

Dassault Mirage IIICJ, Pesawat 'Pembelah Langit' Israel yang Mampu Menanjak hingga 15.000 Meter dalam 6 Menit

Setelah Mesir mendapatkan pesawat-pesawat baru MiG-21 yang memiliki kecepatan Mach 2+, pesanan awal Mirage Israel ditingkatkan dari 24 buah menjadi 72 buah.

Sementara itu, Israel mepermodern armada pesawat angkutnya dengan memensiunkan pesawat C-47 Dakota yang telah bertuas sejak Perang Kemerdekaan dan menggantinya dengan 20 pesawat angkut Noratlas buatan Prancis.

Setengah pesawat angkut ini dibeli Israel dari Prancis sementara sisanya dari Jerman Barat.

Selain itu, pada pertengahan tahun 1960-an Israel juga membeli helikopter Super Frelon buatan Prancis, yang membawa 30 prajurit atau jip, artileri ringan atau peralatan berat.

Prancis juga menyediakan helikopter ringan Alouette bagi Chel Ha'Avir untuk melatih para pilot helikopter.

Baca Juga: Jenazah Pria Ini Baru Ditemukan Setelah 11 Tahun Meninggal, Tapi Sewa Apartemennya Selalu Terbayar Meski Dia Tak Punya Kerabat, Kok Bisa?