Diet Sehat Diabetes: Mengatur Kadar Gula Darah Dengan Bawang

Tatik Ariyani

Penulis

Tahukah Anda bahwa kadar gula darah bisa dikendalikan dengan mengonsumsi bawang? Yuk cari tahu lebih jauh.

Intisari-Online.com - Tahukah Anda bahwa kadar gula darah bisa dikendalikan dengan mengonsumsi bawang?

Diabetes adalah suatu kondisi yang mengganggu kemampuan tubuh untuk memproses gula darah secara normal.

Hal itu mengakibatkan kelebihan jumlah glukosa dalam darah.

Glukosa sendiri adalah sumber bahan bakar utama otak Anda serta sumber energi penting bagi sel-sel yang membentuk jaringan dan otot Anda.

Baca Juga: Mbah Arjo si Manusia Tertua di Indonesia Wafat di Usia 193 Tahun, Petasan Dibunyikan saat Jasadnya Masuk ke Liang Lahat

Tanpa manajemen yang hati-hati, diabetes dapat menyebabkan gula menumpuk di dalam darah sehingga meningkatkan risiko seseorang untuk terserang komplikasi berbahaya seperti serangan jantung dan stroke.

Ada tiga jenis utama diabetes:

Diabetes tipe I - terjadi ketika tubuh gagal menghasilkan insulin.

Diabetes tipe 2 - memengaruhi cara tubuh menggunakan insulin dan memiliki kaitan kuat dengan obesitas.

Baca Juga: Tolak Saran Dokter untuk Gugurkan Anaknya yang Ber-IQ Rendah, Ibu Ini Kejutkan Dunia dengan Kondisi Anaknya Kini

Diabetes gestasional- Terjadi pada wanita selama kehamilan ketika tubuh menjadi kurang sensitif terhadap insulin.

Untungnya, itu sembuh setelah melahirkan.

Gejala diabetes meliputi:

Baca Juga: Terlahir Cantik dan Sempurna, Melody Kini Lumpuh Total Akibat Herpes, Kelalaian yang Umum Dilakukan Orangtua Ini Penyebabnya

Penderita diabetes harus sangat berhati-hati dalam memilih makanan yang harus mereka makan.

Makanan kaya serat harus dimasukkan dalam daftar karena memungkinkan pelepasan gula yang rendah dalam aliran darah yang mengarah pada pencegahan lonjakan abnormal.

Bawang adalah salah satu makanan yang dapat mengatur kadar gula darah dan terbukti bermanfaat bagi penderita diabetes.

Selain itu, beberapa manfaat lain yang dapat Anda peroleh dari mengkonsumsi bawang merah adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Jangan Buang Sikat Gigi Bekas! Bakar Sedikit Bagian Ujungnya Anda Bisa Menggunakannya untuk Hal Ajaib Ini

Cara Mengonsumsi Bawang dalam Diet Sehat Diabetes

Mengonsumsi bawang segar dapat membantu mengurangi kadar glukosa darah di antara penderita diabetes tipe-1 dan tipe-2.

Anda juga bisa memasukkan bawang merah ke dalam sandwich, salad, bubur gurih, sup, dan semur untuk mengambil manfaat baiknya.

Baca Juga: 5 VPN Terbaik yang Bisa Anda Coba, Tapi Jangan Asal Pakai Jika Anda Tak Ingin 'Ditelanjangi'

Artikel Terkait