Find Us On Social Media :

Tak Sekadar Jauhkan Bau Mulut, Ini 5 Manfaat Luar Biasa Rajin Menyikat Gigi, Salah Satunya Cegah Tumor

By Muflika Nur Fuaddah, Sabtu, 11 Mei 2019 | 07:00 WIB

Ini 5 Manfaat Luar Biasa Rajin Menyikat Gigi

5. Jarang sikat gigi sebabkan banyak rasa sakit

Memang, sakit gigi dan sakit gusi adalah ketidaknyamanan yang menyakitkan, tetapi bayangkan sekarang jika rasa sakit itu menyebar ke setiap sendi di tubuh Anda.

Sebuah penelitian yang diterbitkan pada tahun 2013 menemukan hubungan yang menarik antara bakteri primer yang menyebabkan penyakit gusi - P. gingivalis - dan pembentukan rheumatoid arthritis (RA).

Faktanya, berdasarkan semua hal di atas, sekarang sudah jelas bahwa sikat gigi Anda bukan hanya alat pembersih, tetapi juga senjata penangkal berbagai penyakit.

Baca Juga : Putri Diana Pernah Sangat Sakit Hati Setelah Lahirkan Pangeran Harry, Penyebabnya adalah Komentar Pangeran Charles Ini