Find Us On Social Media :

Berusia 4500 Tahun, Makam Kuno Milik 'Pengawal' Firaun yang Memegang 7 Gelar Ditemukan di Mesir

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 5 Mei 2019 | 08:30 WIB

Makam Kuno Milik 'Pengawal' Firaun Ditemukan di Mesir

Makam lain di dataran tinggi Giza dan promosi pariwisata

Zahi Hawass, mantan Menteri Purbakala yang terkenal, juga hadir pada pertemuan pers dan membahas bagaimana pentingnya lokasi tersebut.

Hawass juga menekankan pentingnya membuat penemuan-penemuan baru yang dikenal di seluruh dunia sebagai "cara terbaik untuk mempromosikan Mesir di luar negeri."

Ada harapan kuat bahwa temuan ini dapat menghidupkan kembali industri pariwisata, sumber pendapatan utama bagi negara.

Baca Juga : Sniper Jepang, Pantang Keluar dari Sarang Jadi Mayat, Hanya Bisa Dikalahkan dengan Senapan Mesin Antitank