Find Us On Social Media :

Masker Kentang, Solusi Alami untuk Pemutih Kulit Alami, Begini Cara Pakainya!

By Muflika Nur Fuaddah, Sabtu, 13 April 2019 | 06:00 WIB

Caranya:

 

1. Dalam air dingin, bilas kentang untuk melembutkan dan menghilangkan kotorannya.

2. Kupas dengan hati-hati lalu bilas kentang sekali lagi dengan air dingin.

Baca Juga : Di Desa Trunyan, Mayat-mayat 'Diletakkan Begitu Saja' di Bawah Pohon Menyan Tanpa Dikubur

3. Parut kentang yang sudah dibersihkan lalu masukkan potongan-potongan itu ke dalam mangkuk yang bersih lalu haluskan.

4. Dengan hati-hati oleskan adonan kentang tadi ke wajah Anda dan biarkan selama 20 menit.

5. Bilas wajah secara menyeluruh dengan air hangat dan keringkan kulit. Ulangi langkah ini secara teratur atau setiap hari.

Anda juga bisa membuat efek dingin untuk mengencangkan pori-pori.

Baca Juga : Jangan Lagi Salah Pakai Celana Dalam Karena Bisa Sebabkan Kanker, Pahami 7 Kesalahannya!

Anda hanya harus menyimpan pasta di kulkas selama beberapa jam sebelum digunakan.

Anda juga bisa menambahkan jus lemon untuk meningkatkan manfaatnya.