Find Us On Social Media :

Minum Campuran Kunyit dan Jahe untuk Obati Nyeri Sendi, Tak Perlu Obat Kimia!

By Muflika Nur Fuaddah, Minggu, 10 Maret 2019 | 21:30 WIB

Namun, sifat utama kunyit adalah sebagai agen antiinflamasi.

Sehingga, kunyit sangat bagus bagi Anda yang menderita radang sendi.

Kenapa Bisa Terjadi Nyeri Sendi dan Cara Menghilangkan Rasa Sakitnya

Baca Juga : Ini 10 Manfaat Jepan alias Labu Siam yang Jarang Diketahui, Bisa Tingkatkan Fungsi Otak Juga Lho!

Nyeri sendi adalah gejala ketidaknyamanan dan sering terjadi pada lutut, siku, bahu, pergelangan tangan, pergelangan kaki, dan banyak bagian lainnya.

Umumnya, nyeri sendi memiliki kaitan erat dengan artritis.

Ketika rasa sakitnya akut, radang sendi adalah salah satu penyebab utamanya.

Penyakit lain seperti radang kandung lendir atau tendinitis sering juga sering menyebabkan nyeri sendi.

Baca Juga : Sering Diabaikan, Stiker Kode Buah Ternyata Berisi Informasi yang Sangat Penting, Ini Penjelasannya

Baik dengan aktivitas fisik yang berlebihan atau penyakit lain, nyeri sendi dapat dikontrol secara efektif dengan obat alami.

Minuman kunyit dan jahe adalah beberapa alternatif terbaik yang bisa kita temukan.

Infus Medis Jahe dan Kunyit

Campuran jahe dan kunyit sangat kuat.

Baca Juga : Cara China 'Menjajah' Negara-negara Lain: Beri Pinjaman yang 'Mustahil' Dilunasi