Find Us On Social Media :

7 Manfaat Teh Matcha yang Jarang Diketahui, Salah satunya Tingkatkan Fungsi Otak

By K. Tatik Wardayati, Selasa, 25 Desember 2018 | 20:30 WIB

Teh hijau matcha mempercepat proses  penurunan berat badan dengan meningkatkan metabolisme untuk meningkatkan pengeluaran energi dan meningkatkan pembakaran lemak.

Minum teh matcha selama latihan sedang meningkatkan pembakaran lemak hingga 17 persen.

Baca Juga : Matcha Memiliki Kandungan Antioksidan 10 Kali Lebih Banyak dari Teh Hijau

Baik untuk kesehatan gigi

Secangkir teh matcha akan menjaga gigi tetap sehat.

Ini karena sifat antibakterinya yang menekan pertumbuhan bakteri jahat di mulut.

Jaid, minum teh matcha menjaga gigi dan gusi bersih dan segar.

Baca Juga : Dari Mulai Teh Hijau Hingga Jus Bawang Putih, Inilah 10 Cara Alami Mengatasi Rambut Rontok

Bagaimana mempersiapkan teh matcha?

Saringlah 1 – 2 sendok teh bubuk matcha ke dalam cangkir menggunakan ayakan kecil.

Lalu tambahkan 2 cangkir air panas dan aduk kuat dengan gerakan zig-zag sampai teh berbusa.

Dan, selamat menikmati teh matcha.

Baca Juga : Tubuh Gadis Berubah Warna Menjadi Kuning Setelah Minum Tiga Cangkir Teh Hijau Setiap Hari