Find Us On Social Media :

Nasi Putih Bikin Risiko Diabetes Tipe 2 Meningkat, Benarkah?

By Moh Habib Asyhad, Selasa, 3 Oktober 2017 | 08:00 WIB

Karbohidrat rafinasi adalah bahan karbohidrat yang sudah mengalami proses pengolahan berulang kali di pabrik.

(Baca juga: Banyak yang Bilang Nasi Putih yang Didiamkan Semalaman Baik untuk Penderita Diabetes, Benarkah?)

Jadi, nasi putih, ketan putih, atau beras apa saja yang sudah hilang kulit arinya termasuk karbohidrat rafinasi.

Bukan saja nasi putih, karbohidrat rafinasi juga mencakup gula putih, pemanis, jus buah, pasta, sereal, tepung, biskuit, roti, kue, dan es krim.