Find Us On Social Media :

Donald Trump: Arab Saudi Tidak Akan Bertahan Lebih dari 2 Minggu Tanpa Bantuan Militer AS

By Mentari DP, Kamis, 4 Oktober 2018 | 10:30 WIB

Namun setelah lebih dari setahun menjadi Presiden, AS menarik diri dari perjanjian tersebut dan mengembalikan sanksi ekonomi.

Presiden Trump pun mendapat banyak pujian dari Arab Saudi dan sekutu Arab Saudi lainnya.

Tidak hanya itu, Presiden Trump juga menandatangani kesepakatan pertahanan hampir 110 miliar US Dollar dengan Raja Salman bin Abdulaziz Al Saud.

Kesepakatan itu mengisyaratkan komitmen AS untuk beraliansi dengan Arab Saudi.

Terakhir, pihak AS juga membela keterlibatan Arab Saudi dalam perang di Yaman, meskipun ada kritikan berulang dari PBB dan kelompok-kelompok hak asasi internasional.

Baca Juga : Perang Laut China Selatan: 3 Masalah Ini Sulut Konflik Amerika-China