Find Us On Social Media :

Di Balik Kemegahannya, Kota New York Ternyata Dibangun di Atas Makam Budak Afrika

By Afif Khoirul M, Jumat, 21 September 2018 | 18:15 WIB

Tanah kuburan abad ke-18 yang besar ditemukan selama penggalian yang susah payah - setelah pembangunan gedung pencakar langit yang gagal di tempat itu .

Akhirnya mengungkap sisa-sisa kerangka dari sekitar 419 orang Afrika, sebagian besar dari mereka adalah wanita dan anak-anak.

 Baca Juga : 10 Manfaat Jepan alias Labu Siam yang Jarang Diketahui. Salah Satunya Bisa Tingkatkan Fungsi Otak, Lo!

Hal itu menunjukkan fakta memilukan di mana banyak para budak Afrika yang telah mati dan dikubur di sana,

Sejak saat itu, sebuah monumen telah dibangun untuk semua orang yang mati terlupakan. 

Tetapi kebanyakan sudah tidak akan pernah digali lagi.

Hal itu seolah menguak tabir di New York, semua bangunan di sepanjang Chambers Street dan seterusnya akan terus berdiri di atas salah satu kuburan massal paling memalukan di Amerika.