Find Us On Social Media :

Ingin Ngabuburit di Rumah Sambil Tambah Keahlian Baru? Silakan Cek 34 Situs Penyedia 'Kursus' Gratis Ini

By Ade Sulaeman, Selasa, 30 Mei 2017 | 16:20 WIB

Belajar online

Platzi: Kelas live streaming mengenai desain, pemasaran, dan code.

Thinkful: Tingkatkan karir kita dengan bimbingan mentor.

Treehouse: Pelajari HTML, CSS, aplikasi iPhone, dan masih banyak lagi.

Udacity: Pelajari Nanodegree yang sudah diakui oleh para pemimpin industri.

(Baca juga: Puasa Bikin Sulit Konsetrasi? Dokter Spesialis Gizi Justru Nyatakan Puasa Bikin Otak Lebih Prima)

Belajar Cara Mengolah Data:

DataCamp: Kursus Online untuk R Tutorial dan data science (ilmu data).

DataMonkey: Kembangkan keahlian analisis kita dengan cara simpel dan menyenangkan.

DataQuest: Belajar ilmu data di browser (peramban) kita.

Belajar Bahasa Baru:

Babbel: Temukan pengalaman dari bahasa baru.

Busuu: Komunitas belajar bahasa secara gratis.