Find Us On Social Media :

Pantes Disebut 'iPhone dari China', Rupanya Ini 4 Fitur iPhone yang Ada di Ponsel Xiaomi

By Afif Khoirul M, Senin, 11 Juni 2018 | 17:45 WIB

Seperti diketahui beberapa ponsel flagship Xiaomi juga menggunakan sensor yang sama digunakan di iPhone, contoh Xiaomi Mi 4C menngunakan Sony Exmor RS IMX258

4. Sistem Cloud

Sama halnya iPhone dengan iCloudnya, Xiaomi juga memiliki sistem Cloud bernama Mi Cloud, dengan sistem kerja hampir sama.

Sebagai salah satu media penyimpanan online, data anda akan disimpan di cloud setelah Anda melakukan singkronisasi data ke Cloud.

Bahkan di Mi Cloud sistemnya juga tak kalah canggihnya dengan iCloud, pada menu Cloud ini menyediakan fitur Find My Phone, yang memungkinkan ponsel anda terkunci dari jarak jauh jika hilang.

Selain itu data yang sudah Anda simpan di Mi Cloud, akan otomatis berpindah di ponsel Xiaomi lain, jika Anda berganti ponsel Xiaomi dan Log-in dengan akun Mi Cloud anda di ponsel sebelumnya. (Afif Khoirul M)