4 Herbal Pembakar Lemak

K. Tatik Wardayati

Penulis

4 Herbal Pembakar Lemak

Intisari-Online.com – Sebenarnya, ada trik khusus dalam mengontrol berat badan, yaitu menggunakan herbal yang dapat membakar lebih banyak lemak tubuh. Herbal apa sajakah? Care2 memberikan jawaban seperti berikut ini.

Nah, mulai sekarang, masaklah sendiri dan gunakan bumbu dapur tadi dalam masakan Anda. Selain menambah rasa pada masakan, juga dapat membuat tubuh langsing.