Find Us On Social Media :

Kelola Uang dengan 8 Jurus Sederhana Ini

By Moh Habib Asyhad, Selasa, 4 Februari 2014 | 07:00 WIB

Kelola Uang dengan 8 Jurus Sederhana Ini

Setiap kali kita mendapatkan uang tambahan, seperti hadiah ulang tahun atau bonus, ada baiknya Kita memasukkan 10 persennya ke rekening tabungan utama, terpisah dari biaya sehari-hari atau dana darurat. Pertimbangkan juga pedoman umum bahwa 33 persen menjadi 36 persen dari gaji Kita harus diarahkan ke biaya (cicilan) rumah (jika sedang menyicil).

6. Berpikir Sebelum Membeli

Setiap kali Kita pergi berbelanja, tanyakan pada diri Kita apakah yang Kita beli itu benar-benar perlu. Jangan lakukan itu hanya untuk makanan saja, tapi juga hal lainnya seperti pakaian, sepatu, mainan anak, dan lain-lain.

7. Membuat Dompet Pengingat

Motivasi diri Kita sendiri dengan menuliskan kata-kata semangat di kartu kecil dan tempatkan di dompet pada posisi yang mudah dilihat.

8. Hindari  Sale!

Berdiri teguh melawan diskon! Semua orang pasti suka barang dengan harga yang murah. Mereka menganggap, dengan membeli barang diskon mereka sudah menabung beberapa rupiaj dan “tidak” menghabiskan uang. Tapi, banyak juga yang tidak sadar kalau barang itu mereka beli bukan karena memang dibutuhkan, melainkan sekadar tergiur harga murah. (Ester| Tabloid Nova)