Bagaimana Menurunkan Kolesterol yang Tinggi?

K. Tatik Wardayati

Penulis

Bagaimana Menurunkan Kolesterol yang Tinggi?

Intisari-Online.com – Bila hasil pemeriksaan ternyata kadar kolesterol dalam darah kita tinggi, pantas saja bila kita khawatir. Untuk itu kita dapat mengubah pola hidup seperti berhenti merokok, berolah raga secara teratur dan yang paling penting melakukan perubahan diet. Dengan cara seperti berikut ini.

Bagaimana kadar kolesterol Anda? (Petunjuk Diet Praktis RS Jantung Harapan Kita)