Find Us On Social Media :

Alhamdulillah Dapat Rp600.000, Begini Cara Cek Saldo BLT Mitigasi Risiko Pangan 2024

By Moh. Habib Asyhad, Minggu, 18 Februari 2024 | 14:17 WIB

BLT Risiko Mitigasi Pangan cair bulan ini, nominalnya Rp600.000.

Selanjutkan kamu bisa melampirkan foto diri bersama KTP plus foto KTP.

Lalu pilih “Buat Akun Baru”.

Setelah akun terverifikasi dan diaktivasi oleh Kemensos, KPM dapat login dengan nama pengguna dan kata sandi, lalu pilih menu “Cek Bansos” dan lengkapi data sesuai KTP, kemudian klik “Cari Data”.

Sistem akan menampilkan data penerima BLT Mitigasi Risiko Pangan, termasuk status penerimaannya.

Cara Cek Saldo BLT Mitigasi Risiko Pangan

Untuk mencek saldo BLT Mitigasi Risiko Pangan, kamu bisa menggunakan Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) yang diterbitkan oleh Bank Indonesia.

Berikut adalah langkah-langkahnya:

Pergilah ke ATM Bank Himbara dan masukkan KKS, lalu pilih menu “Cek Saldo” dan mengikuti instruksi yang ada di layar.

Jika saldo sudah masuk, KPM dapat menariknya sesuai dengan nominal BLT Mitigasi Risiko Pangan, yaitu Rp600 ribu.

Kamu juga bisa menghubungi call center Bank Indonesia di nomor 1500 131 dan menyebutkan nomor KKS, lalu menanyakan saldo BLT Mitigasi Risiko Pangan.

Jika saldo sudah masuk, kamu bisa menariknya di ATM Bank Indonesia terdekat.