Find Us On Social Media :

Jelaskan Mengapa Ilmu Sejarah Bersifat Diakronis dan Sinkronis?

By Afif Khoirul M, Jumat, 28 Juli 2023 | 20:20 WIB

Ilustrasi - Buku Sejarah

Baca Juga: Menurut Anda Apa yang Bukan Ciri Khas dari Historiografi Tradisional ?

Arsip sebagai sumber sejarah primer, setelah dilakukan tahapan kritik, maka derajat kualitas sumber ini adalah sumber yang utama.

Arsip menjadi sumber sejarah primer karena penciptaan arsip sebagai informasi terekam bersamaan dengan waktu terjadinya suatu peristiwa.

Sejarah merupakan sebuah peristiwa objektif yang terjadi pada ruang dan waktu tertentu di masa lalu.

Sebagai peristiwa, sejarah tidak dapat direkonstruksi tanpa adanya sumber sejarah yang dapat dipertanggungjawabkan kebenarannya.

Sumber sejarah primer memberikan bukti langsung atau tangan pertama tentang suatu peristiwa, orang atau obyek.

Arsip menjadi sumber sejarah primer karena memiliki keakuratan dan kredibilitas yang lebih tinggi daripada sumber sejarah sekunder.

Sumber sejarah sekunder adalah sumber yang dibuat berdasarkan sumber primer.

Sumber sejarah sekunder dapat mengandung kesalahan, bias, atau interpretasi yang berbeda dari sumber primer.

Oleh karena itu, arsip sebagai sumber sejarah primer dapat memberikan gambaran yang lebih jelas dan mendekati kenyataan tentang peristiwa sejarah yang diteliti.

Soal: Mengapa manusia menjadi dimensi penting dalam sejarah?

Jawban: