Find Us On Social Media :

7 Bumbu Masak Ini Jadi Rahasia Awet Muda

By Ade Sulaeman, Rabu, 9 September 2015 | 16:00 WIB

7 Bumbu Masak Ini Jadi Rahasia Awet Muda

Kunyit menghasilkan warna kuning alami pada makanan. Rempah-rempah ini tak perlu digunakan terlalu banyak karena sedikit saja sudah sangat terasa. Kunyit dapat mengatasi radang sendi, sakit perut, mulas, dan sakit tenggorokan.

Kulit cassia atau kayu manis

Menurut Anjula, kulit kayu cassia merupakan jenis kayu manis yang bisa menghangatkan, meningkatkan aroma masakan dan manis. Kulit kayu cassia membantu untuk mengontrol kadar gula darah dan Kolesterol.

Kapulaga hijau

Kapulaga hijau dikenal sebagai ratunya rempah-rempah. Menambahkan kapulaga hijau dalam masakan akan memberikan aroma yang wangi. Rempah ini dinilai efektif untuk mengurangi sembelit dan membantu untuk mengontrol tekanan darah.

(Dian Maharani/kompas.com)