Find Us On Social Media :

Pantas Harga Tiket Candi Borobudur Naik Jadi Rp750.000 Hingga Kuota Wisatawan Dibatasi, Rupanya Dilarang Masukkan Tangan ke Dalam Stupa, Akibatnya Tak Main-main!

By Mentari DP, Minggu, 5 Juni 2022 | 13:30 WIB

Harga tiket Candi Borobudur naik.

Ya, keringat para pengujung itu bisa menempel di batu-batu saat mereka berusaha menyentuh patung Kunto Bima.

Selain itu, tidak mudah sebenarnya menyentuh patung Buddha di dalam stupa.

Para pengunjung harus menaiki batu-batu agar tangannya sampai.

Nah, sudah pasti keringat Anda menempel pada batu-batu itu dan dipastikan bisa menimbulkan penyakit pada batu-batu yang dibangun sejak abad ke-8 itu.

Sebab, keringat akan membuat lama-kelamaan batu menjadi keropos.

Oleh karenanya, demi menjaga dan melestarikan peninggalan bersejarah tersebut, para pengujung diminta untuk tidak merusak dan menyakiti batu itu. 

Baca Juga: Gempar! Kim Jong-Un Mendadak Uji Coba 3 Rudal Balistiknya Saat Seisi Dunia Tengah Fokus Perang Rusia-Ukraina, Bikin Amerika Langsung Lakukan Hal Ini