Find Us On Social Media :

6 Kalimat yang Harus Dihindari Saat Berbicara dengan Pasangan

By Ade Sulaeman, Jumat, 5 Desember 2014 | 11:00 WIB

6 Kalimat yang Harus Dihindari Saat Berbicara dengan Pasangan

6. “Jadi, ke rumah ibumu lagi, nih..?”

Hindari mengucapkan kalimat, “Jadi, ke rumah ibumu lagi, nih?” dengan nada ketus sebagai bentuk penolakan Anda, apalagi kalau sampai menjelek-jelekkan mertua atau keluarga pasangan. Ingat, keluarga Anda adalah keluarga pasangan, begitu pula sebaliknya. Jadi, berusahalah untuk saling menghormati.

Itulah enam kalimat yang harus dihindari saat berbicara dengan pasangan yang bisa menimbulkan konflik besar. (tabloidnova.com)