Find Us On Social Media :

Tak Lazim dan Terlihat Menjijikkan, 5 Makanan Sarapan Ini Justru Menjadi Kegemaran di Negara-negara Ini

By Tatik Ariyani, Minggu, 6 Mei 2018 | 19:30 WIB

Intisari-Online.com - Apa sarapan Anda pagi tadi? Pilihan biasa orang Indonesia mungkin bubur ayam atau nasi uduk.

Namun beberapa sarapan dari negara-negara di dunia berikut ini tergolong aneh bagi lidah kebanyakan orang Indonesia.

Walau tak lazim untuk orang Indonesia, sarapan-sarapan berikut dianggap biasa bagi penikmat negara asalnya.

Jika Anda berencana traveling ke luar negeri, tantang diri Anda untuk menikmati sarapan-sarapan unik berikut ini.

Baca Juga: Jadi Anggota 'Kultus Seks', Dokter Ini Lakukan Eksperimen Ilegal dengan Tunjukkan Video Seks dan Pembantaian pada Korbannya

Baca Juga: Inilah 8 Deretan Foto Aneh nan Bersejarah yang Berhasil Terekam Kamera

1. Haejang-guk, Korea Selatan

Arti nama makanan ini adalah sup untuk menghilangkan mabuk.

Sesuai namanya, Haejang-guk kerap dikonsumsi warga Korea yang mabuk.

Sup ini berisi daging sapi dan kol.

Tampak biasa saja? Tunggu dulu, karena isinya tak hanya itu. Sup ini juga berisi sedikit darah lembu yang dikentalkan. Terdengar menjijikkan ya?

Baca Juga: Jelang El Classico, Inilah Fakta Sejarah Memilukan dalam Pertandingan Real Madrid Vs Barcelona

2. Huitlacoche, Meksiko